TUHAN MELIHAT HATI, TETAPI MANUSIA MELIHAT YANG DI DEPAN MATA

1 Samuel 16:7 Tetapi berfirmanlah Tuhan kepada Samuel: “Janganlah pandang parasnya atau perawakan yang tinggi, sebab Aku telah menolaknya. Bukan yang dilihat manusia yang dilihat Allah; manusia melihat apa yang di depan mata, tetapi TUHAN melihat hati.”

“Tapi, Tuhan melihat hati saya,” begitulah kata beberapa orang ketika membela dirinya. Saya setuju dengan pernyataan itu. Benar bahwa Tuhan melihat hati, tapi kita perlu perhatikan bahwa ayat itu juga mengatakan, “Manusia melihat apa yang di depan mata …”

(Baca juga: KETENANGAN DATANG KETIKA KITA BERHARAP KEPADA TUHAN)

Itu artinya manusia melihat perbuatan, tingkah laku, keputusan, bahkan cara kita berpakaian. Selama kita hidup di dunia, hidup kita bukan hanya masalah antara kita dan Tuhan saja, tetapi juga antara kita dan sesama manusia lain.

Mungkin dalam sehari, kurang lebih kita bertemu setidaknya dengan 1000-1200 orang. Itu jumlah yang sangat banyak, dan fakta yang mengejutkan adalah mereka semua melihat hidup kita.

(Baca juga: ADALAH SIFAT DAN KEINGINAN TUHAN UNTUK MEMBERKATI KITA)

Dunia tidak dapat melihat Yesus. Mereka melihat Yesus yang tinggal di dalam hidup kita. (penulis: @mistermuryadi)

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.