Mazmur 9:10 Orang yang mengenal nama-Mu percaya kepada-Mu, sebab tidak Kautinggalkan orang yang mencari Engkau, ya TUHAN. Mazmur 94:14 Sebab TUHAN tidak akan membuang umat-Nya, dan
Category: Janji-Janji Tuhan
Kumpulan ayat-ayat Firman Tuhan.
JANJI-JANJI TUHAN SAAT ANDA MEMBUTUHKAN SEMANGAT
Mazmur 27:14 Nantikanlah TUHAN! Kuatkanlah dan teguhkanlah hatimu! Ya, nantikanlah TUHAN! Yesaya 43:2 Apabila engkau menyeberang melalui air, Aku akan menyertai engkau, atau melalui sungai-sungai,
JANJI-JANJI TUHAN SAAT ANDA MENGALAMI MASALAH PERNIKAHAN
Efesus 4:31-32 Segala kepahitan, kegeraman, kemarahan, pertikaian dan fitnah hendaklah dibuang dari antara kamu, demikian pula segala kejahatan. Tetapi hendaklah kamu ramah seorang terhadap yang
AYAT MENGENAI YESUS SANG JURUSELAMAT
Titus 3:5-6 Pada waktu itu Dia telah menyelamatkan kita, bukan karena perbuatan baik yang telah kita lakukan, tetapi karena rahmat-Nya oleh permandian kelahiran kembali dan
JANJI-JANJI TUHAN SAAT ANDA DEPRESI
Mazmur 34:18 Apabila orang-orang benar itu berseru-seru, maka TUHAN mendengar, dan melepaskan mereka dari segala kesesakannya. Yesaya 43:2 Apabila engkau menyeberang melalui air, Aku akan
JANJI-JANJI TUHAN SAAT ANDA MENGALAMI MASALAH KEUANGAN
2 Korintus 8:9 Karena kamu telah mengenal kasih karunia Tuhan kita Yesus Kristus, bahwa Ia, yang oleh karena kamu menjadi miskin, sekalipun Ia kaya, supaya